Senin, 20 Juli 2009 di 19.55 | 0 komentar  

Konfigurasi Dns server pada debian woody 3.0


untuk mempermudah untuk mengedit dns kita, install terlebih dahulu mc dengan cara
apt-get install mc
setelah terinstall, sekarang :
1. install paket dns yaitu bind9 dengan cara
apt-get install bind9
2. bila bind9 telah terinstall kita akan mulai mengkonfigurasi, ketikan mc
3. masuklah pada directory /etc/bind/
lalu tekan f4 ( edit ) named.conf, edit script yang ada menjadi seperti di bawah ini :
zone "mario.com" {
type master;
file "/etc/bind/db.zone";
};
zone "192.IN-ADDR.ARPA" {
type master;
file "/etc/bind/db.rev";
};


4. lalu copy file db.local ke db.zone [nama db bisa diganti]
5.lalu copy juga file db.127 ke db.rev [tergantung network yang ada di jaringan anda krn ini adalah alamat network]
6. bila sudah, kita buka db.zone tekan f4 ( edit )
7. edit script yang ada menjadi seperti di bawah ini
;
;BIND data file
;
$TTL 604800
@ IN SOA (
2007011501 ;Serial
7200 ;Refresh
120 ;Retry
419200 ;Expire
604800 ;Default TTL
;
@ IN NS mario.com.
@ IN NS 192.168.1.1 ( IP anda )
www IN A 192.168.1.1 (Ip anda )
server IN CNAME www.mario.com.
10.simpan file configurasi tekan f2 ( Save ), lalu edit file db.rev ( F4 )
11.lalu edit script yang ada menjadi seperti di bawah ini
$TTL 1d ;
$ORIGIN 192.IN-ADDR.ARPA.
@IN SOA (
2007011501
7200
120
419200
604800
)
IN NS mario.com.
1.1.168 IN PTR mario.com
8. simpan konfigurasi ( F2 ) lalu restart bind9 anda
/etc/init.d/bind9 restart
9. lalu cek apakah domain anda sudah berjalan dengan baik, caranya ketikan perintah
ping www.mario.com
10. bila yang keluar adalah keterangan replay berarti konfigurasi yang anda lakukan benar
11. bila ada kekeliruan mohon di perbaiki
12. selamat mencoba!

Diposting oleh Mujahiddin

konfigurasi dhcp di debian woody 3.0


1. Tujuan
Siswa dapat memahami tentang cara meng-install paket DHCP dan mengkonfigurasinya dengan baik.

2. Teori Singkat
DHCP (Dynamic Host Control Protocol) server digunakan untuk memberikan IP address kepada workstation atau mesin-mesin yang memerlukan IP address secara otomatis.
Linux Debian Woody 3.0 telah menyediakan server dan client DHCP, sehingga Anda dapat menjadikan Linux sebagai server DHCP yang menentukan konfigurasi jaringan client-nya atau sebagai DHCP client yang mengambil informasi konfigurasi dari server lainnya.

3. Alat dan Bahan
1) 2 buah unit komputer.
2) CD#2 Linux Debian Woody 3.0.

4. Langkah Kerja
1) Hidupkan komputer server, dan login sebagai root.
2) Masukan CD#2 Linux Debian Woody 3.0.
3) Untuk melakukan pemeriksaan paket yang tedapat pada CD#2 Linux Debian Woody 3.0, ketikan baris perintah berikut:
# apt-cdrom add
4) Selanjutnya ketikan baris perintah berikut untuk melakukan install paket dhcp:
# apt-get install dhcpd
5) System akan melakukan proses penginstalan.
6) Langkah selanjutnya adalah buka file dhcpd.conf dengan perintah:
#nano /etc/dhcpd.conf
7) Berikut ini adalah contoh file dhcpd.conf yang sederhana:
default-lease-time 3600;
max-lease-time 7200;
option subnet-mask 255.255.255.0;
option broadcast-address 192.168.1.255;
option routers 192.168.1.38;
option domain-name-servers 192.168.1.38;
option domain-name “dudi.net”;
subnet 192.168.1.0 netmask 255.255.255.0 {
range 192.168.1.60 192.168.1.70;
}
8) Kemudian restart dhcp dengan perintah:
/etc/init.d/dhcp restart

Diposting oleh Mujahiddin
Visit the Site
MARVEL and SPIDER-MAN: TM & 2007 Marvel Characters, Inc. Motion Picture © 2007 Columbia Pictures Industries, Inc. All Rights Reserved. 2007 Sony Pictures Digital Inc. All rights reserved. blogger templates